[FOTO] Cherrybelle di AMI Awards 2014
Tak seperti biasanya tampil centil dengan kostum yang kompak, Cherrybelle nampak sangat dewasa saat hadiri di acara Anugerah Musik Indonesia (AMI) 2014. Tak hanya Cherrybelle, Angel Pieters juga terlihat anggun dan dewasa.
.
Angel, Christy dan Cherly dari Cherrybelle nampak cantik dan dewasa.
Ketiganya memilih dress mini yang terkesan anggun dan seksi.